6 Ide Kerja Sampingan di Tahun 2023 yang Bisa Membuatmu Tajir Melintir

- 13 Maret 2023, 18:03 WIB
Pekerjaan sampingan untuk dapat penghasilan selain dari profesi tetap
Pekerjaan sampingan untuk dapat penghasilan selain dari profesi tetap /Freepik @benzoix

Baca Juga: WOW! Ide Jualan Modal 5 Buah Pisang dan Kacang Tanah Jadi 34 pcs Kue Enak dan Manis, Cocok Dijadikan Takjil

Airdrop Hunter yakni penyedia pembagian crypto secara gratis dengan tujuan sebagai produk promosi. Jadi kalian mengumpulkan koin-koin secara gratis yang bisa kamu akumulasikan dalam bulanan.

Pekerjaan ini memiliki banyak cara dalam mengumpulkan koin, bisa melalui tugas ataupun dari kode referral yang sudah dibagikan.

5. Kontributor

Kamu bisa menjual foto, graphic, ataupun produk digital di Canva, Shutterstock bisa mendapatkan penghasilan. Sehingga pekerjaan kontributor ini bisa kamu lakukan dimana dan kapan saja.

Baca Juga: Makanan Manis Pasti Laris! Puding Mozaik Cantik Ini Cocok Jadi Ide Jualan Takjil Bulan Puasa

6. Agen asuransi

Banyak orang yang meremehkan pekerjaan agen asuransi, namun peluang untuk menekuni pekerjaan ini bisa mendapatkan keuntungan hingga jutaan. Karena komisi akan didapatkan ketika anda mendapatkan orang yang mendaftarkan asuransi ke anda.

Mengingat banyaknya kasus kesehatan di Indonesia, hal ini sangat menjadi peluang besar untuk anda menjadi agen asuransi.   

Baca Juga: Resep Rolade Ayam untuk Ide Usaha Lauk Makan, Buatnya Mudah Rasanya Enak, Jual 3000an Pasti Laku Keras

Halaman:

Editor: Francisca Adita Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah