GURUN SAHARA DI YOGYAKARTA! Berjarak 28 KM dari Jogja, Gumuk Pasir Tempat Seru-Seruan Main Ski di atas Pasir!

- 12 Agustus 2023, 19:50 WIB
Gumuk Pasir/Instagram @setiyokoagus
Gumuk Pasir/Instagram @setiyokoagus /

BERITASUKOHARJO.com - Bosan liburan atau jalan-jalan ke tempat yang itu-itu saja? Kalau kamu di Jogja, kamu wajib banget kunjungi tempat yang satu ini. Bisa main ski, lho!

Kalau selama ini main ski biasanya di atas salju, ternyata di Jogja bisa juga lho main ski, tapi di atas pasir. Sudah tahu belum tempatnya? 

Yap, tempat ini bernama Gumuk Pasir atau banyak juga orang menyebutkan Gurun Sahara-nya Yogyakarta. Di sini, kamu bisa seru-seruan di sini sekaligus menjelajah Pantai Parangtritis yang indah.

Nah, daripada penasaran langsung saja, simak ulasan tentang Gumuk Pasir berikut ini yang telah BeritaSukoharjo.com rangkum dari berbagai sumber.

Baca Juga: SEMUA ENAK! 7 Rekomendasi Kuliner Non Halal di Kota Solo, No 5 Legendaris Banget dan Wajib Coba

Gumuk Pasir

Gumuk Pasir (Kolase/Instagram @eunike_fersa dan @azizah_el)
Gumuk Pasir (Kolase/Instagram @eunike_fersa dan @azizah_el)

Yogyakarta juga memiliki salah satu destinasi wisata berupa gurun pasir yang luas, yakni Gumuk Pasir. Berlokasi di Jl. Pantai Parangkusumo RT. 1, Grogol 10, Parangtritis, Kec. Kretek, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Akses menuju Gunung Pasir Kusumo juga relatif mudah. Dari Kota Yogyakarta, perjalanan dilakukan menuju arah selatan menuju Pantai Parangtritis.

Saat musim kemarau, pasir di Gumuk Pasir bisa berubah menjadi putih bersih, menciptakan pemandangan yang indah untuk difoto.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x