SEMUA ENAK! 7 Rekomendasi Kuliner Non Halal di Kota Solo, No 5 Legendaris Banget dan Wajib Coba

- 12 Agustus 2023, 17:44 WIB
Ini rekomendasi kuliner non halal legendaris di Kota Solo
Ini rekomendasi kuliner non halal legendaris di Kota Solo /Instagram @ipigipig_ska

BERITASUKOHARJO.com - Kota Solo dikenal memiliki cukup banyak populasi orang Tionghoa. Maka dari itu, tidak heran banyak dijual berbagai jenis kuliner non halal di kota ini.

Salah satu kuliner non halal yang paling legendaris di Kota Solo adalah babi kuah. Banyak pelancong yang berlibur di kota ini akan mampir untuk menyicipi kelezatan menu ini.

Kali ini, akan dibagikan beberapa rekomendasi kuliner non halal yang tersebar di beberapa sudut Kota Solo. Semuanya enak dan selalu ramai dengan para pelanggan.

Berikut adalah tujuh rekomendasi kuliner non halal di Kota Solo. Sajiannya kebanyakan dibuat dari daging babi yang disulap menjadi sajian enak seperti sate dan babi guling.

Baca Juga: Nikmatnya Kuliner Legendaris Getuk Lenjongan Bu Lastri di Sukoharjo, Sudah Ada Sejak 20 Tahun Lalu

BeritaSukoharjo.com sudah merangkum semua informasi mengenai rekomendasi kuliner non halal di Kota Solo ini dari berbagai sumber. Simak selengkapnya!

1. Ipig Ipig Spesial Masakan Babi

Ini rekomendasi kuliner non halal legendaris di Kota Solo
Ini rekomendasi kuliner non halal legendaris di Kota Solo Instagram @ipigipig_ska

Berbagai menu dengan bahan dasar daging babi dijual di tempat makan ini. Tipe makanan di sini adalah makanan rumahan yang bakal membuat kamu kangen rumah.

Setiap harinya, Ipig Ipig Spesial Masakan Babi selalu ramai akan pelanggan. Harga makanan relatif terjangkau dengan rasa yang lezat. Jika kamu ingin memilih menu dari banyak varian, tempat ini bisa dipilih.

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x