BIKIN NAGIH! 5 Rekomendasi Kuliner Tradisional Pekalongan yang Lezat dan Harganya Murah, Wajib Dicoba

- 30 Mei 2023, 16:03 WIB
5 Rekomendasi Kuliner Tradisional Pekalongan yang Lezat dan Harganya Murah, Wajib Dicoba
5 Rekomendasi Kuliner Tradisional Pekalongan yang Lezat dan Harganya Murah, Wajib Dicoba /YouTube Joko Purnomo

4. Warung Garang Asem H. Masduki

Warung Garang Asem H. Masduki
Warung Garang Asem H. Masduki YouTube Joko Purnomo

Garang asem haji masduki ini berbeda dengan garang asem yang ada di kota Kudus, Jawa Tengah. Garang asem disini tidak menggunakan ayam tapi daging. Dalam satu porsi menu garang asem terdapat irisan daging, telur, dan kuah berwarna hitam seperti kuah rawon tapi rasanya asem segar.

Jika kamu memesan satu porsi menu nasi garang asem maka kamu akan diberikan satu piring nasi yang berisi megono, tomat, pete, kemudian di piring lainnya ada garang asem.

Jika kamu penasaran dengan rasa garang asem di kota Pekalongan ini kamu harus ke warung garang asem ini yang beralamat Jalan Jenderal Sudirman Nomor 169, Kebulen, Kecamatan Pekalongan Barat, Kota Pekalongan. Jam bukanya jam 7.00 dan tutup jam 21.00.

Baca Juga: Ramai dan Legendaris! 5 Rekomendasi Bakso Paling Enak di Semarang dengan Topping Lengkap

5. Pindang Tetel Mbak Isah

Pindang Tetel Mbak Isah
Pindang Tetel Mbak Isah YouTube Joko Purnomo

Jangan terkecoh dengan namanya, walaupun nama kuliner ini pindang tapi bahan dasar kuliner ini bukan pindang atau ikan tapi daging sapi. Sekilas kuliner ini mirip dengan rawon makanan khas Surabaya.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x