PENGHILANG PENAT. Inilah 7 Rekomendasi Wisata Alam di Jawa Timur 2023, No 7 Paling Hidden Gems

- 10 April 2023, 21:04 WIB
7 rekomendasi wisata alam Jawa Timur 2023
7 rekomendasi wisata alam Jawa Timur 2023 /Instagram @tumpaksewu

Apabila Anda ingin hilangkan penat sebab pekerjaan kantor, atau beberapa hal lain, maka berkunjung ke gunung Bromo merupakan solusi yang tepat.

Gunung Bromo, rekomendasi wisata alam Jawa Timur 2023
Gunung Bromo, rekomendasi wisata alam Jawa Timur 2023 Instagram @chasseurdelave

Pada tempat wisata alam ini, memiliki banyak spot foto yang indah dan asri. jadi, jangan lupa untuk mendokumentasikan beberapa foto terbaik Anda, keluarga ataupun orang tercinta.

Baca Juga: 7 Manfaat Kesehatan Mengonsumsi Daun Bawang yang Jarang Diketahui

2. Air Terjun Tumpak Sewu

Rekomendasi wisata alam yang selanjutnya adalah Air Terjun Tumpak Sewu yang berada di Pronojiwo Lumajang.

Air Terjun Tumpak Sewu, rekomendasi wisata alam Jawa Timur 2023
Air Terjun Tumpak Sewu, rekomendasi wisata alam Jawa Timur 2023 Instagram @tumpaksewu

Memiliki bentuk air terjun yang indah, menjadikan Air Terjun Tumpak Sewu termasuk dalam tujuh rekomendasi wisata alam yang hidden gems di Jawa Timur.

3. Kawah Ijen

Selain air terjun dan gunung Bromo, wisata alam di Jawa Timur yang hidden gems adalah kawah ijen. Tempat wisata indah ini berlokasi di Banyuwangi.

Kawah Ijen, rekomendasi wisata alam Jawa Timur 2023
Kawah Ijen, rekomendasi wisata alam Jawa Timur 2023 Instagram @kawahijenindonesia

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah