Inilah 5 Fakta Sungai Aare Swiss, Tempat Hilangnya Anak Ridwan Kamil

- 27 Mei 2022, 21:04 WIB
Sungai Aare ini terletak di Kota Bern, Swiss yang ditetapkan UNESCO menjadi warisan budaya tak benda pada tahun 2017.
Sungai Aare ini terletak di Kota Bern, Swiss yang ditetapkan UNESCO menjadi warisan budaya tak benda pada tahun 2017. /Pixabay/G-TV/

BERITASUKOHARJO.com- Emmiril Kahn Mumtadz seorang putra sulung Ridwan Kamil Gubernur Jawa Barat dikabarkan hilang saat berenang di sungai Aare Swiss.

Menurut laporan dari pihak keluarga, Eril bersama sang adik dan teman-temannya berenang di sungai Aare tersebut.Saat kejadian tersebut cuaca di Swiss ini sedang cerah dan tidak ada tanda-tanda bahaya.

Emmiril Kahn Mumtadz ini dikabarkan terseret arus sungai yang sangat deras ketika akan masuk dan naik ke permukaan.

Baca Juga: Anak Ridwan Kamil yang Hilang Hingga Kini Belum Ditemukan, Ini Keterangan Dari Juru Bicara Keluarga

Sebelum kejadia tersebut, dirinya sempat mendaoat bantuan oleh temannuya, namun saking derasnya arus Sungai Aare tersebut hingga dirinya terlepas dan terbawa arus.

Sungai Aare sendiri bukan termasuk lokasi yang tidak asing lagi di kunjungi baik warga lokasl maupun warga asing.

Sungai Aare ini lokasinya di Kota Bern, yang menjadi destinasti sangat indah di Kota tersebut. Tidak hanya itu sungai ini menjadi warisan budaya tak benda yang telah di tetapkan oleh UNESCO pada tahun 2017 lalu.

Baca Juga: Sinopsis Film Kurosaki Kun No linari ni Nante Naranai, Nana Komatsu Dipertemukan Kembali dengan Kento Nakajima

Hal tersebut karena, Sungai Aare ini airnya jernih dan sangat bersih sehingga banyak yang mengunjungi lokasi tersebut dan dapat berenang sepuasnya.

Namun, ketika musim hujan tiba para wistawan yang aka berenag di sungai tesrebut harus waspada dan lebih hati-hati karena akan ada arus yang sangat kuat datang ecara tiba-tuba.

Nah, berikut ini fakta-fakta dari Sunggai Aare Swiss yang dilansir BeritaSukoharjo.com ynag dikutip melalui YouTube Paragram Official.

Baca Juga: aespa dan Jung Ho Yeon Berhasil Jadi Idol Korea yang Masuk Daftar 30 Under 30 Asia Forbes Tahun 2022

1.Sungai terpanjang di Swiss

Sunagi Aare ini terlatek di Kota Bern yang menjadi sunagi terpanjang di negara Swiss, sungai denagn panjang 288 km ini airnya mengalir sepenuhnya di Kota tersebut.

Di sepanjang rutenya, sungai terpanjang di Swiss ini akan melewati banyak desa dan juga juga kota, di negara tersebut.

Bentuk sungai yang berkelok-kelok akan menyajikan keindahan kota Swiss dan memjadikan Sungai ini terlihat mengesankan.

Baca Juga: Mengenal Sungai Aare, Tempat Anak Ridwan Kamil Hilang di Swiss

2.Warisan Budaya tak benda Dunia Oleh UNESCO

Sungai yang Aare yang mengalir di tiga sisi kota Bern. Hal tersebut menjadikan kota Bern memiliki pemandanagn kota yang sangat indah dan juga menjadi ciri utama dari kota tersebut.

Kendati demikian wisata tersebut oleh UNESCO pada tahun 2017 ditetapkan menjadi warisan budaya tak benda di Swiss.

Selain itu, kantor Kebudayaan Federal Swiss memutuskan kegiatan mana yang diklasifikasikan sebagai “tradisi hidup”

Daftar tersebut mencerminkan keragaman budaya yang ada di Swiss dan telah aktif dipertahankan serta diperluas sejak 2012.

Baca Juga: Daftar Top Skor Timnas Voli Indonesia, Rivan Nurmulki Jauh Teratas

3. Pilihan aktivitas lain selain berenang

Di sungai Aare Swiss ini selain dapat di jadikan tempat berenang, para wisatawan dapat menikmati aktivitas lain.

Terdapat aktivitas lain yang dapat dilakukan oleh para wisatawan yang berkunjung,salah satunya kegiatan arung jeram.

Pada tahun 2012, terdapat rekor arung jeram dunia yang dilaksanakan di Bern. Total yang mengikuti audisi tersebut sekitar 1.268 ornag yang bersaman mengarungi sungai dengan perahu karet, dari Kiesen ke Eicholz.

Seluruh operasi dipegang oleh portal rekreasi online Gonnand, dengan jumlah total peserta yang melebihi rekor sebelumnya, yaitu sebanyak 54 orang.

Baca Juga: Ditagih Training Center oleh Netizen, Ini Jawaban Ketua Umum PSSI

4. Kualitas air sungai yang sangat bagus

Saat musim hujan tiba ketika berenang di Sungai Aare tersebut para wisatawan harus berhati-hati. Arus air sungai Aare ini akan tinggi ketika setelah hujan tiba.

Tak hanya arus yang kuat saja yang menjadi fakta sungai Aare ini. Air di sungai Aare ini memiliki kualitas air yang sangat bagus, jadi para wisatawan tidak perlu khawatir jika sengaja menelan air saat berenang di Sungai Aare Swiss.

Hal ini telah dikonfirmasikan oleh sampel air yang hasilnya bahwa sungai Aare ini dalam kategori “Kualitas sangat baik” menurut Uni Eropa pada tahun 2016.

Baca Juga: Cukup 250 ribu, Nonton Formula E Sekaligus Liburan ke Ancol

5.Sumber tenaga kereta gantung

Dengan kepanjangan hanya 105 meter,Marzilibhan merupakan kereta api kabel umum yang terpendek di kota Swiss.

Hal ini menghubungkan distrik Marzili yang ada di sebelah sungai Aare dengan Gedung Parlemen dan juga Pusat Kota Bern. Diluncurkan pada tahun 1885, transportasi umum yang ditenagai air sampai pada tahun 1973.

Nah, itulah beberapa fakta menarik dan unik dari Sungai Aare di Kota Bern, Negara Swiss, dan masih banyak lagi fakta-fakta dari sungai tersebut.***

Editor: Inung R Sulistyo

Sumber: YouTube Paragram Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah