Ditagih Training Center oleh Netizen, Ini Jawaban Ketua Umum PSSI

- 27 Mei 2022, 19:05 WIB
Training Center Bali United di Pantai Purnama
Training Center Bali United di Pantai Purnama /

BERITASUKOHARJO.com - Training Center adalah kebutuhan yang vital bagi sebuah tim olahraga, khususnya sepakbola.

Training Center bisa menjadi pusat pembinaan yang berkelanjutan dan berjenjang bagi sebuah tim, termasuk tim sepakbola.

Terkait dengan perkembangan timnas, kebutuhan tentang Training Center telah diwacanakan sejak beberapa tahun lalu, namun hingga saat ini belum terwujud.

Baca Juga: Cukup 250 ribu, Nonton Formula E Sekaligus Liburan ke Ancol

Wacana perihal Training Center bagi Timnas Indonesia, baru-baru ini kembali mencuat seiring dengan kegagalan timnas di semifinal Sea Games beberapa waktu lalu.

Seusai kekalahan timnas atas Thailand di semifinal Sea Games, sempat muncul beberapa taggar #STYOUT di linimasa yang disuarakan oleh beberapa netizen.

Namun, taggar itu seketika melemah seiring munculnya statemen dari Shin Tae Yong secara langsung disela-sela latihan timnas keesokan harinya.

Baca Juga: Ramal Jasad Anak Ridwan Kamil yang Hilang Ditemukan dalam 8 Jam, Rara Pawang Hujan Dihujat Netizen

Saat ditanya perihal seruan taggar STY Out tersebut, Shin Tae Yong menjawab dengan tenang.

Halaman:

Editor: Choirul Hidayat

Sumber: Instagram @mochamadiriawan84


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah