12 Tempat Wisata Populer di Sekitar Malioboro, Nomer 12 Ikon Khas Yogya yang Sayang untuk Dilewatkan

- 25 Mei 2022, 13:33 WIB
Pedestrian Kawasan Malioboro Yogyakarta
Pedestrian Kawasan Malioboro Yogyakarta /Chandra Adi N/@portaljogja.com/

Banyak sesuatu yang menarik di kawasan ini yang ditawarkan ke wisatawan, seperti mobil hias atau odong-odong dengan lampu warna-warni yang indah yang dapat disewa, serta berbagai keunikan lainnya.

Menjelang Malam di Alun Alun Kidul Yogyakarta
Menjelang Malam di Alun Alun Kidul Yogyakarta Instagram @djlilik

Baca Juga: Resep Rendang Daging yang Enak dan Mudah

11. Jalan Prawirotaman

Di jalan ini wisatawan dapat menikmati deretan kafe dan kedai kopi yang asik, dengan live musik yang kreatif dari band-band lokal Yogya.

Tempat ini menjadi lokasi favorit bagi para wisatawan asing yang ke Yogya, sehingga sering disebut pula sebagai Kampung Bule.

Sudut Jalan Prawirotaman
Sudut Jalan Prawirotaman Instagram @sikalih

12. Tugu Yogya

Tugu Yogya atau dikenal juga dengan nama lokal Tugu Pal Putih adalah tempat paling ikonik di sekitar Malioboro, karena tugu ini kemudian juga menjadi simbol kota Yogyakarta.

Tugu Yogya menjadi tempat favorit bagi wisatawan luar kota untuk berfoto dan menandai dirinya tengah berada di Yogya.

Halaman:

Editor: Choirul Hidayat

Sumber: Instagram @mountnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah