Dapur Lebih Tertata! Ini 3 Barang Bermanfaat dari Jerigen Bekas Minyak Goreng, Satu Saja Cukup! Simak Caranya

- 18 Januari 2024, 11:43 WIB
DIY 3 barang bermanfaat dari jerigen bekas minyak goreng
DIY 3 barang bermanfaat dari jerigen bekas minyak goreng /YouTube Rumah Husna.

Lepas juga merek yang ada dan bersihkan bekas tempelan menggunakan minyak kayu putih sampai tidak menyisakan satupun bekas.

2. Jika sudah bersih dan kering, belah dua memanjang jerigen. Sebelum dibelah, beri garis tanda dengan spidol yang mudah dihapus agar hasil potongan lebih rapi dan simetris.

3. Ukur panjang dan lebar yang diinginkan dengan meteran. Ukur lebar 10 cm dan untuk panjangnya dari atas sampai bawah jerigen.

YouTube Rumah Husna.

Baca Juga: DIY TERBARU DAN UNIK! Lukisan 3D Pohon, Dekorasi Tahun Baru Imlek, Bukan Botol Bekas AQUA atau Le Minerale

4. Kemudian, potong jerigen sesuai dengan pola yang sudah dibuat. Belah dengan menggunakan gunting atau pisau.

5. Kemudian, belah kembali bagian leher tutup jerigen.

YouTube Rumah Husna.

6. Rapikan bagian leher jerigen agar tidak melukai tangan nantinya dengan ditekuk ke bagian dalam.

7. 3 barang dari potongan jerigen minyak goreng sudah jadi.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah