IDE USAHA MODAL BARANG BEKAS: Yuk Bikin DIY Tas dari Jerigen Bekas dan Tali Katun di Rumah! Jadi Ladang Cuan

- 15 November 2023, 14:41 WIB
DIY tas dari jerigen bekas dan tali katun untuk ide usaha
DIY tas dari jerigen bekas dan tali katun untuk ide usaha /Youtube Lista Tsurayya

BERITASUKOHARJO.com – Mau cari ide usaha yang modalnya murah meriah? Yuk coba buka usaha membuat kerajinan atau DIY tas seperti ini!

Ide usaha DIY tas ini terbuat dari jerigen bekas dan tali katun, tetapi setelah diolah hasilnya jadi sangat cantik, sehingga tas seperti ini sangat menarik dan memiliki nilai jual.

Tak sulit untuk membuat tas dari jerigen bekas ini, kamu bisa membuat DIY ini dengan tambahan alat atau bahan seperti kertas karton, kain, tali, dan lainnya.

Tak perlu ragu untuk memulai membuat usaha seperti ini di rumah, karena modalnya murah meriah. Yuk siapkan dirimu untuk membuat DIY tas dari jerigen bekas!

BeritaSukoharjo.com telah merangkum panduan membuat tas ini dari kanal Youtube Lista Tsurayya, simak di bawah ini!

Baca Juga: DIY SUPER KEREN! Cara Membuat Tempat Permen Berbentuk Cangkir Tumpah dari Botol Bekas AQUA atau Le Minerale

Alat dan bahan:

Jerigen bekas

Tali katun

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x