Cara Mudah Membuat Vas Bunga Susun Dari Botol Bekas AQUA yang Cuma Menumpuk di Tong Sampah

- 16 Oktober 2023, 06:50 WIB
Membuat vas bunga mewah dari botol AQUA
Membuat vas bunga mewah dari botol AQUA /YouTube Yuk Tutor

6. Setelah itu, siapkan kardus bekas bentuk persegi dengan ukuran lebar 13 cm dan panjang 24 cm.

7. Setelah itu, kardus ukuran 13 cm x 24 cm itu dibungkus juga dengan kain flanel warna biru elektrik.

8. Kemudian, di pinggiran kardus alas birunya itu dihias dengan manik-manik tikar agar lebih mewah, ya.

9. Setelah itu, tempelkan botol ukuran tinggi terlebih dahulu di atas kardus sebelah kanan. Lalu, botol ukuran kecil di sebelah kirinya.

Botol kecilnya itu disusun menjadi 3 susun, ya dan pastikan bagian atas atau mulut wadahnya tetap terlihat agar mudah diisi dengan apa pun nantinya.

10. Setelah itu, hias botol ukuran kecil dengan bunga artificial warna biru masing-masing satu buah bunga, ya.

Baca Juga: Bikin Bocil Anti Keluyuran, Buatkan Mainan Ini di Rumah, Cuma Modal Botol AQUA, lho! Begini Caranya

Sedangkan untuk botol berukuran besar atau tinggi itu dihias dengan 3 buah bunga warna biru muda.

11. Kemudian, tambahkan mutiara belah pada semua botolnya dan ditempelkan secara acak saja agar tampilan vas bunganya itu mewah, ya.

Kini, vas bunga warna biru elektrik dari botol bekas AQUA ini sudah jadi dengan tampilan yang mewah, ya. Selamat mencoba.***

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube Yuk Tutor


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah