Cara Mudah Membuat Vas Bunga Susun Dari Botol Bekas AQUA yang Cuma Menumpuk di Tong Sampah

- 16 Oktober 2023, 06:50 WIB
Membuat vas bunga mewah dari botol AQUA
Membuat vas bunga mewah dari botol AQUA /YouTube Yuk Tutor

- botol bekas AQUA
- kain flanel
- kardus bekas
- manik-manik tikar
- mutiara belah
- lem dan gunting

Cara membuat:

1. Siapkan botol bekas AQUA ukuran 1,5 liter dan potonglah dengan tinggi 18 cm sebanyak 1 buah botol, ya. Lalu, sisihkan sebentar.

2. Lanjut siapkan lagi botol bekas AQUA ukuran 1,5 liter juga dan dipotong dengan tinggi 6 cm saja sebanyak 3 buah botol.

3. Setelah itu, siapkan kardus bekas dan guntinglah membentuk lingkaran untuk dijadikan alas keempat botolnya.

Tempelkan kardus tersebut di bawah masing-masing botol AQUA, ya.

4. Setelah itu, lem dan tempelkan kain flanel warna biru pada semua botol AQUA, baik di bagian luar, alas dalam mau pun dinding dalam botolnya, ya.

5. Kemudian, tempelkan manik-manik tikar ukuran 1 cm di bagian atas dan bawah masing-masing botolnya, ya agar terlihat lebih elegan.

Baca Juga: SAMPAI KETIPU! Hiasan Bunga Tulip Ini Ternyata KW, Ide Kreatif dari Sendok dan Botol Bekas Sprite atau AQUA

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube Yuk Tutor


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah