Punya Banyak Tutup Botol AQUA dan Le Minerale Bekas? Coba Dibikin Tempat Sampah Estetik, Simak Caranya

- 21 September 2023, 08:33 WIB
Tempat sampah estetik dari tutup botol bekas AQUA dan Le Minerale
Tempat sampah estetik dari tutup botol bekas AQUA dan Le Minerale /YouTube Parid Maulana.

BERITSUKOHARJO.com - Di rumah Anda banyak tutup botol AQUA dan Le Minerale bekas? Cobain kumpulkan dan jadikan kerajinan tempat sampah estetik yang satu ini.

Adapun tutup botol AQUA dan Le Minerale bisa Anda jadikan berbagai aneka jenis kerajinan. Namun, jika Anda memiliki dengan jumlah yang sangat banyak coba dibikin tempat sampah estetik, dijamin bikin tetangga salfok.

Kenapa harus menggunakan tutup botol AQUA dan Le Minerale? Karena perpaduan warnanya yang cantik membuat hasil dari tempat sampah estetik semakin elegan.

Anda juga tak harus menggunakan tutup botol AQUA dan Le Minerale, melainkan Anda bisa menggunakan warna lainnya sesuai dengan tutup botol yang Anda miliki atau sesuai warna yang Anda sukai.

Baca Juga: INFO! Begini Cara Mendaftar CPNS KPK Tahun 2023, Perhatikan Juga Syarat-Syarat dan Ketentuannya

Mungkin selain dari tutup botol AQUA dan Le Minerale seperti perpaduan warna merah dan orange dengan menggunakan tutup botol bekas dari Cleo dan Coca-cola juga bisa, atau yang berwarna hijau dan kuning seperti tutup botol Sprite dan Fanta.

Yuk, bagi Anda yang kepo langsung saja simak cara membuat tempat sampah estetik cuma modal tutup botol AQUA dan Le Minerale yang telah dirangkum oleh BeritaSukoharjo.com dari akun YouTube Parid Maulana.

Alat:

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x