CATAT! Hanya dengan 1 Trik Sederhana Langsung Hempas Lemak dan Bau di Piring, Wajib Coba Setelah Lebaran 2023

- 22 April 2023, 12:52 WIB
Ilustrasi - trik sederhana hempas lemak dan bau di piring sisa acara Lebaran 2023
Ilustrasi - trik sederhana hempas lemak dan bau di piring sisa acara Lebaran 2023 /Freepik @freepik

Air panas atau air hangat cenderung memiliki kemampuan secara alami untuk mengangkat lemak dan bau secara maksimal dari permukaan benda.

Oleh karena itu, trik ini bisa juga menghemat waktu saat pencucian karena tidak perlu dilakukan penggosokan yang terlalu keras untuk mengangkat kotoran. Air hangat akan membantu lemak dan bau terlepas dengan sendirinya.

Selain itu, air panas atau air hangat bisa juga membunuh bakteri jahat yang selalu menempel pada sisa-sisa makan di piring atau alat makan lain yang baru saja digunakan.

Baca Juga: Penjual Wajib Tahu! 4 Cara Membersihkan Kolang-kaling agar Tidak Berlendir, Asam, Tetap Lembut dan Awet Lama

Langkah selanjutnya, ambil secukupnya sabun cuci piring dan campurkan dengan air panas juga. Langkah dalam trik ini akan membantu bau di piring hempas seketika.

Barulah setelah itu, cuci piring dan alat makan sisa makan bersama Lebaran 2023 dengan capuran sabun cuci dan air panas tadi.

Cuci satu-persatu. Dijamin hanya dengan gerakan menggosok sederhana, lemak dan bau membandel bisa hempas dan tidak akan ada sisa sama sekali.

Baca Juga: Cara Membersihkan Setrika Gosong dan Lengket, Pakai 1 Bahan Sederhana Jadi Mengkilat Lagi Kaya Baru

Penggunaan air panas atau air hangat ini secara tidak langsung juga akan membantu piring lebih cepat kering dibandingkan saat mencucinya hanya dengan air dingin biasa.

Bagaimana? Langkah dalam trik ini benar-benar sederhana, kan?

Halaman:

Editor: Francisca Adita Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x