Ingin Kulit Kamu Sehat? Simak Tahapan Penggunaan Skincare yang Benar

- 12 Februari 2023, 08:07 WIB
Ilustrasi - Ingin Kulit Kamu Sehat? Simak Tahapan Penggunaan Skincare yang Benar
Ilustrasi - Ingin Kulit Kamu Sehat? Simak Tahapan Penggunaan Skincare yang Benar /freepik.com/kroshaka_natsya/

BERITASUKOHARJO.com – Skincare merupakan rangkaian perawatan kulit dari berbagai produk yang digunakan dan dilakukan secara bertahap untuk menjaga kesehatan kulit serta kecantikan wajah.

Untuk menjaga kulit agar tetap sehat, selain menjaga asupan makanan yang kamu konsumsi, kamu juga perlu merawat kulit dari luar dengan cara rutin menggunakan skincare.

Manfaat dari penggunaan skincare yang dilakukan secara rutin dapat mengatasi permasalahan pada kulit, seperti, jerawat, kulit kering, flek hitam, kulit berminyak hingga mencegah terjadinya kanker kulit.

Baca Juga: Lengkapi Isian Toples Lebaran dengan Cemilan Stik Keju Super Renyah, Pakai Resep Ini Anti Gagal!

Namun, penggunaan skincare yang tidak tepat juga akan memunculkan berbagai masalah kulit.

Maka dari itu, pentingnya mengetahui jenis kulit kamu agar kamu dapat memilih skincare dengan tepat sesuai dengan kebutuhan kulit kamu.

Tahapan dalam penggunaan skincare juga harus sesuai, agar zat aktif dalam skincare bisa terserap dengan baik ke dalam kulit. Dengan begitu, manfaatnya pun bisa diperoleh secara optimal.

Dikutip oleh BeritaSukoharjo.com dari kanal YouTube dr.kamilah jaidi, berikut tahapan penggunaan skincare yang benar:

Baca Juga: Modal Tape Singkong Bisa Jadi Cemilan Teman Ngeteh Bareng Keluarga, Isiannya Lumer Banget

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x