Resep Bakwan Udang yang Super Renyah

- 1 Juni 2022, 14:21 WIB
Resep bakwan udang yang renyah dan enak. Bisa dibuat sendiri di rumah dan dinikmati bersama anggota keluarga lainnya.
Resep bakwan udang yang renyah dan enak. Bisa dibuat sendiri di rumah dan dinikmati bersama anggota keluarga lainnya. /Tangkapan layar Youtube/UMMY ADZKY/

2 buah wortel
100 gr taoge
1 buah kol
Daun bawang secukupnya
5 siung bawang merah
300 gr tepung terigu
6 sdm tepung maizena
1 sdt kaldu bubuk
300 ml air
1 sdt garam
3 sdm margarin
250 gr udang

Baca Juga: Resep Cireng Cemilan Garing dengan Saus Istimewa, Semua Bisa Bikin!

Cara Membuatnya :

Pertama, haluskan bawang merah dan bawang putih. Jika sudah, sisihkan terlebih dahulu.

Kemudian, cuci bersih wortelnya. Lalu, serut menggunakan alat serut atau bisa juga diiris tipis berbentuk korek api. Sesuai selera saja.

Setelah itu, potong-potong tipis kol atau sesuai selera.

Kemudian, iris tipis daun bawangnya dan juga bawang merah. Bawang merah di sini berfungsi agar rasa bakwannya lebih enak.

Setelah itu, sisihkan sayurannya yang telah dipotong-potong tadi.

Di wadah lain, masukkan tepung terigu, dan tepung maizena.

Baca Juga: Lirik Lagu Middle Ground oleh Mikha Angelo

Halaman:

Editor: Inung R Sulistyo

Sumber: YouTube Ceceromed Kitchen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x