Kue Kering Lebaran: Cobain Resep Lidah Kucing Rasa Coklat, Dijamin Lembut dan Anti Gagal! Bisa Jadi Ide Jualan

- 18 Februari 2024, 15:13 WIB
Resep lidah kucing, kue kering Lebaran
Resep lidah kucing, kue kering Lebaran /YouTube Maya Rosita.

4. Selanjutnya, tuang bahan kering yang tadi sudah diayak secara bertahap. Aduk sampai rata.

5. Kemudian, masukkan putih telur dan aduk sampai rata. Cukup aduk menggunakan sendok atau spatula, tidak perlu menggunakan mixer.

6. Setelah tercampur rata, tuangkan adonan kedalam plastik segitiga.

7. Siapkan loyang atau cetakan kue lidah kucing dan olesi dengan margarin.

8. Cetak adonan di cetakan loyang, sesuaikan ukurannya.

9. Selanjutnya, oven selama kurang lebih 45 menit atau sampai matang dengan api sedang cenderung kecil.

Baca Juga: Optimistis Pilpres 2024 Tetap Bisa 2 Putaran karena Hal Ini, Tom Lembong: Kemungkinannya Masih Terbuka Lebar

10. Setelah matang, keluarkan kue dari cetakan dan siap disantap.

Kue lidah kucing sudah jadi dan siap disajikan atau dijual. Hasilnya mengembang, lembut, dan tidak lengket.

Resep lidah kucing rasa coklat ini tidak hanya cocok untuk hidangan Lebaran, tetapi juga bisa menjadi peluang bisnis yang menjanjikan.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x