IDE CEMILAN TAHUN BARU 2024: Berikut Resep Steamboat Tomyam yang Enak, Gurih, dan Pedas, Yuk Cobain!

- 30 Desember 2023, 10:05 WIB
Resep membuat steamboat tomyam untuk cemilan tahun baru 2024.
Resep membuat steamboat tomyam untuk cemilan tahun baru 2024. /YouTube Dapur Fany

BERITASUKOHARJO.com – Salah satu cemilan yang cocok dibuat dan disajikan untuk memeriahkan tahun baru 2024 adalah steamboat tomyam.

Hidangan steamboat tomyam ini bisa dibuat dalam jumlah besar untuk keluarga di rumah, bahan-bahan dan resep membuatnya sangat mudah.

Kamu bisa memilih isian steamboat tomyam ini sesuai selera, misalnya bakso, suki, cikua, dumpling, sayuran sawi, jamur enoki, dan lainnya.

Jika kamu ingin membuat cemilan tahu bari 2024 seperti ini, simak saja resep lengkap membuat steamboat tomyam di bawah ini yang telah dirangkum BeritaSukoharjo.com dari kanal YouTube Dapur Fany.

Baca Juga: Ide Kreatif Botol Plastik Le Minerale Jadi Vas Bunga Mewah seperti ini, Bikinnya Simple banget!

Bahan-bahan:

500 gr bakso seafood
12 buah bakso sapi
1 bungkus jamur enoki
4 bonggol sawi hijau
1 bungkus bumbu instan tomyam
5 siung bawang merah
2 siung bawang putih
10 buah cabe merah keriting
20 gr cabe kering
1 sdm garam
½ sdm kaldu bubuk
3 sdm gula pasir
10 lembar daun jeruk
2 batang serai
2 liter air

Baca Juga: CEMILAN YANG BIKIN NAGIH! Inilah Resep Bakso Kuah Mercon yang Gurih dan Pedas Nampol, Ikuti Cara Membuatnya!

Cara membuat:

1. Langkah pertama, siapkan bakso-baksoan sebanyak 500 gram seperti dumpling, bakso, cikua, crab stick, dan lainnya, bisa dipotong-potong atau tidak, sisihkan ke dalam wadah.

2. Siapkan bakso sapi sebanyak 12 buah, kemudian kerat bagian atasnya, lalu masukkan terlebih dahulu ke dalam wadah.

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x