Ingin Makan Cemilan Manis dan Kenyal? Yuk, Bikin Biji Salak Chocolatos Berikut, Dijamin Bocil Bakalan Suka!

- 22 November 2023, 21:31 WIB
Resep biji salak Chocolatos
Resep biji salak Chocolatos /Instagram @frita.asmr/

BERITASUKOHARJO.com - Ingin coba cemilan yang manis-manis dan kenyal? Yuk, bikin biji salak Chocolatos berikut ini, dijamin sekeluarga bakalan suka, terutama bocil-bocil bakalan nambah.

Selain dihidangkan sendiri di rumah, resep biji salak Chocolatos ini juga bisa dijadikan sebagai ide usaha Anda di pasar pagi, auto bakalan laris manis dan bakal banyak yang beli.

Warnanya yang unik dan menarik, membuat anak-anak bakalan tertarik untuk mencicipinya, apalagi resep dari biji salak Chocolatos ini menggunakan bahan dasar dari bubuk Chocolatos yang viral.

Untuk cara membuatnya Anda tidak perlu khawatir cukup gunakan beberapa bahan sederhana untuk membuat biji salak Chocolatos ini, seperti santan sebagai bahan dari kuah vlanya.

Baca Juga: Wadah Serbaguna Cantik Ini Cuma Pakai Toples Bekas Murah Meriah, Cek DIY Lengkapnya!

Maka dari itu, langsung saja simak artikel ini sampai habis yang telah dirangkum BeritaSukoharjo.com dari akun Instagram @efrita.asmr, terkait resep dan cara membuat biji salak Chocolatos.

Bahan-Bahan:

Biji Salak:

7 sdm tapioka

1 sachet chocolatos

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah