Resep Menu Menu Makan Siang Paling Lezat, Cuma Sambal Tempe Sudah Bikin Keluarga Betah di Rumah

- 15 September 2023, 11:30 WIB
Resep sambal tempe
Resep sambal tempe /Instagram @mariaulfah1357

- 3 siung bawang putih
- 1 sdm ketumbar
- 1 ruas kunyit
- Garam
- Sedikit air

Bumbu sambal:

- 5 buah cabe merah keriting
- 5 buah cabe rawit merah/ijo
- 1 siung bawang putih
- 1 ruas kencur
- Sedikit terasi
- Garam
- Gula merah

Baca Juga: Resep Ikan dengan Bumbu Sederhana ini bisa Jadi Lauk Enak untuk Keluarga Tercinta

Cara Membuat:

1. Siapkan tempe lalu potong-potong tempe sesuai dengan selera lumuri tempe dengan bumbu yang sudah dihaluskan terlebih dahulu, lalu diamkan selama 20 menit.

2. Bagi Anda yang ingin lebih sehat, goreng tempe dengan menggunakan air fryer lalu masak selama 10 menit dengan suhu 180 derajat, kemudian angkat dan sisihkan.

3. Bagi Anda yang tidak mempunyai air fryer Anda bisa menggoreng tempe sampai berwarna kuning kecoklatan, kemudian angkat dan tiriskan.

Baca Juga: Resep Lauk Telur dan Jamur Tiram, Menu Sederhana yang Menggugah Selera Makan

4. Untuk bumbu sambalnya digoreng terlebih dahulu supaya lebih mudah saat ditumbuk, mulai dari bawang putih, cabe merah keriting, cabe rawit merah atau hijau, lalu ulek kasar saja.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah