Resep Makanan Sehat, Sup Pereda Flu, Cocok untuk yang Masuk Angin

- 13 September 2023, 17:15 WIB
Resep Makanan Sehat, Sup Pereda Flu
Resep Makanan Sehat, Sup Pereda Flu /Instagram @christina_leny

 

BERITASUKOHARJO.com - Cuaca memang tak bisa diprediksi kadang hujan, kadang juga cuaca panas karena itu bisa saja terjadi flu menyerang tubuh, untuk itu cobain resep makanan sehat ini, dijamin lebih hangat.

Sup pereda flu merupakan salah satu resep makanan sehat dengan olahan rempah asli nusantara. Makanan hangat serta cita rasa berkuah ini mampu meredakan flu untuk sementara waktu, nikmati kehangatanya.

Sup pereda flu dapat membuat tubuh merasa lebih sehat dan kuat ketika akan beristirahat, badan menjadi plong dan enteng ketika menyantap sup sehat ini.

Bahan-bahan yang diperlukan sangatlah mudah, dengan bahan yang ada di rumah. Kamu bisa dapat langsung membuatnya dengan resep ini.

Tak sabar ingin mencobanya? Simak resep sup pereda flu, berikut ini penjelasan dilansir BeritaSukoharjo.com dari akun TikTok @ditalupi.

Baca Juga: Hidden Gems Legendaris! 3 Tempat Makan Ajib di Bandung, Harga Tetap Bersahabat

Bahan-Bahan:

Jamur enoki secukupnya
Daging Ayam secukupnya
Tahu secukupnya
1/2 bawang bombai, iris halus
1 sdt merica bubuk
1 batang daun bawang
1 sdm minyak wijen
1 ruas jahe diiris
2 sereh geprek
1 sendok teh penyedap rasa ayam
1/2 sendok teh gula pasir
Garam secukupnya
8 siung bawang putih
1 liter air

Cara Membuat:

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah