Sejam Langsung Ludes! Begini Resep dan Cara Membuat Sosis Solo Basah, yuk Jadikan Ide Jualan

- 11 September 2023, 05:22 WIB
Resep sosis solo basah
Resep sosis solo basah /Instagram @banususanto.

BERITASUKOHARJO.com - Dijamin 1 jam langsung ludes! Ternyata begini resep lezatnya dan cara membuat sosis solo basah yang wajib Anda coba untuk jadikan ide jualan di rumah.

Adapun sosis solo basah kali ini cocok untuk Anda jadikan sebagai cemilan maupun ide jualan. Selain rasanya lezat, juga menyehatkan, karena rendah kolesterol.

Tak hanya itu, sosis solo basah kebanyakan dijadikan cemilan sendiri di rumah. Namun, siapa sangka ternyata sosis solo basah bisa Anda jadikan sebagai rekomendasi ide jualan terlaris.

Nah, sosis solo basah sangat jarang dijadikan sebagai ide jualan, jadi peluang Anda untuk menjadikannya sebagai ide jualan memiliki kesempatan yang sangat besar.

Baca Juga: Resep Sosis Solo Paling Enak dan Sehat, Cocok untuk Ide Jualan Cemilan, Dijamin Langsung Ludes!

Penasaran dengan resep sosis solo basah berikut ini? Yuk, simak langsung dari resep sosis solo basah berikut ini yang telah dirangkum oleh BeritaSukoharjo.com dari akun Instagram @banususanto.

Bahan Isi:

- 500 gram daging cincang (ayam/sapi)

- 300 ml santan encer

- 2 lembar daun salam

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x