Resep Olahan Pisang dan Coklat yang Bisa Kamu Jadikan Dessert Enak dan Ekonomis

- 8 September 2023, 14:23 WIB
Resep olahan pisang dan coklat yang super enak dan nyoklat banget
Resep olahan pisang dan coklat yang super enak dan nyoklat banget /YouTube Magda Cooks - Makanan penutup yang sehat

4. Setelah benar-benar tercampur rata, masukkan 2 butir telur dan aduk-aduk kembali agar pisang, oat flakes dan telurnya tercampur rata.

5. Apabila ketiga bahan tersebut telah tercampur rata, masukkan 3 sendok makan coklat bubuk dan 1 sendok teh baking powder.

Lalu, aduk-aduk kembali semua adonan coklat pisang itu sampai tercampur dan tidak menggumpal.

Lalu, siapkan loyang bentuk bulat dan olesi permukaannya dengan minyak goreng agar nanti adonan coklat pisang tidak lengket saat dikeluarkan.

Tuangkan adonan coklat pisang itu ke dalam loyang cetakan bulat dan masukan cetakan tersebut ke dalam oven yang telah panas.

Lalu, panggang adonan coklat pisang itu selama 38 menit atau hingga matang, ya. Bila adonan coklat pisang telah matang, angkat dan keluarkan dari loyang cetakan bulatnya.

Baca Juga: Jantung Pisang Dimasak, Bakal Gimana Rasanya? Wih Resep Unik Ini Bikin Penasaran

6. Lalu, siapkan wadah anti panas, masukkan 35 ml susu cair dan 100 gr coklat batangan. Lalu, panaskan kedua bahan tersebut sampai keduanya meleleh.

Setelah meleleh, tuangkan coklat cair tersebut ke atas bolu coklat pisang hingga ke seluruh permukaannya.

Lalu, beri hiasan dengan kacang mete atau kacang sangrai sesuai selera. Selamat mencoba, ya.***

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube Magda Cooks - Makanan penutup yang sehat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x