Resep Pepaya Tumis Pedas Manis, Menu Ekonomis yang Menggugah Selera, Nikmatnya Terasa di Setiap Suapan!

- 4 September 2023, 19:06 WIB
Resep Pepaya Tumis Pedas Manis
Resep Pepaya Tumis Pedas Manis /Instagram @maccby_kitchen

Baca Juga: Mau Wisata Kuliner ke Gresik? Yuk, Intip 3 Rekomendasi Tempat Makan yang Nyaman dan Legendaris ini!

Cara Membuat:

1. Siapkan 1 buah pepaya muda ukuran sedang, kemudian kupas pepaya muda, serut, dan cuci sampai bersih.

2. Selanjutnya, beri 1 sendok makan garam. Remas-remas garam pada pepaya, diamkan selama 10 menit, dan bilas sampai bersih.

3. Lanjut, rajang 4 siung bawang merah, 3 siung bawang putih, 15 biji cabe rawit, dan 2 biji cabe besar.

4. Setelah itu, tumis bumbu yang sudah diiris dengan 2 sendok makan minyak hingga beraroma wangi.

Baca Juga: Resep Termudah Membuat Selai Cokelat Rumahan yang Super Lumer dan Awet Tahan Lama! Cocok Jadi Peluang Bisnis

5. Setelah aroma tumisan wangi, masukkan 1 ruas jari laos yang sudah digeprek. Tambahkan sedikit air, dan tunggu sampai aroma semakin wangi.

6. Kemudian, tambahkan secukupnya garam, gula, 1/2 sdt lada, dan penyedap rasa. Aduk hingga tercampur rata.

7. Lalu, masukkan serutan pepaya muda. Tambahkan 3-4 sdm kecap dan 1 sdm saus tiram. Aduk-aduk, lalu biarkan bumbu meresap.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah