Punya Pepaya Kurang Matang? Coba Dibikin Oseng Pepaya Kecap, Asli Bikin Nambah Nasi Terus!

- 4 September 2023, 18:15 WIB
Resep oseng pepaya kecap
Resep oseng pepaya kecap /Instagram @dhiahoddie.

4. Tambahkan gula, garam, dan kaldu bubuk, aduk sampai rata, lalu ungkep sampai pepaya empuk.

5. Setelah pepaya empuk Tambahkan kecap manis, aduk sampai rata sambil dimasak sampai matang, kemudian angkat dan oseng pepaya kecap siap dihidangkan bersama dengan nasi hangat.

Baca Juga: BUKAN Le Minerale atau AQUA! Ternyata ini 8 Merek Air Mineral pH Tinggi Terbaik di Indonesia, Siapa Nomor 1?

6. Oseng pepaya kecap bisa anda sajikan sebagai menu makan siang anda bersama keluarga, Tak hanya itu Anda bisa menyajikannya untuk hidangan berbagai acara.

7. Biasanya oseng pepaya kecap sangat lezat jika dinikmati bersama dengan nasi jagung sambal terasi, serta urap-urap, auto dijamin makin nikmat.

8. Bagi Anda pencinta nasi jagung atau nasi empok oseng pepaya kecap ini cocok untuk Anda jadikan sebagai menu pendampingnya.

9. Dijamin rasa dari oseng pepaya kecap ini tak kalah lezatnya dari masakan yang ada di pasar-pasar.

Itulah tadi resep dan cara membuat oseng pepaya kecap yang bisa Anda coba di rumah untuk rekomendasi menu Anda sehari-hari.

Selamat mencoba.***

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x