Rela Ngantre Demi Ini! Simak 3 Rekomendasi Seblak Paling Enak di Bandung

- 2 September 2023, 10:53 WIB
3 rekomendasi seblak terenak di Bandung
3 rekomendasi seblak terenak di Bandung /Instagram @iis7170.

BERITASUKOHARJO.com - Jalan-jalan ke Bandung kurang lengkap rasanya jika tak cicipi makanan paling enak dan hits, yaitu seblak.

Adapun seblak adalah jajanan khas Bandung yang rasanya gurih pedas, diolah dengan aroma kencur yang sangat kuat.

Dicampur dengan berbagai toping, ini membuat seblak makin berwarna. Uniknya, topping-nya bervariasi, seperti aneka kerupuk warna-warni yang direbus bersama bumbu hingga lembek.

Untuk toping atau pelengkap seblak lain, ada seafood, ceker, telur, sosis, bakso, makaroni, mie, kwetiau, dan sebagainya.

Baca Juga: Harga Termurah Fasilitas Termewah, 5 Rekomendasi Hotel Jogja Dekat Malioboro, Cocok Staycation! Cek Alamatnya

Tak sulit menemukan kedai seblak di Bandung. Dari keberadaanya yang pinggir jalan hingga bisa juga ditemui di cafe kekinian.

Untuk lebih jelasnya, simak rangkuman yang dilansir BeritaSukoharjo.com dari kanal YouTube 10 BEST ID tentang rekomendasi seblak paling enak di Bandung.

1. Seblak Sultan

Instagram @bubueataway.

Pilihan seblak paling enak ynag pertama ialah Seblak sultan. Tempat kuliner seblak yang satu ini sempat sangat viral di Kota Kembang maupun media sosial. 

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x