ANTI MAINSTREAM! Sulap Nangka Jadi Kue Talam yang Super Enak, Cemilan Lembut dan Harum! Cocok Jadi Snack Box

- 1 September 2023, 21:25 WIB
Resep Kue Talam Nangka
Resep Kue Talam Nangka /Instagram @linagui.kitchen

Bahan B:
60 gr tepung beras
30 gr tepung tapioka
30 gr tepung sagu
1/2 sdt garam
200 ml santan instan
30-40 ml air mineral
sejumput vanili bubuk

Note : jika tidak punya tepung sagu bisa ganti ke tepung tapioka

Baca Juga: STOP BELI BUNGA HIAS DI TOKO! Olah Botol Bekas Le Minerale Jadi Ide Kreatif dan Menarik dengan Tutorial ini

Cara Membuat:

1. Siapkan 250 gr ubi jalar, kemudian kupas kulitnya dan kukus. Setelah matang, haluskan selagi masih hangat.

2. Lalu, campur semua bahan A hingga rata, kemudian saring untuk mendapatkan tekstur yang lembut dan pastikan tidak ada adonan yang menggumpal. Sisihkan.

3. Lakukan hal yang sama dengan bahan B. Campur hingga merata dan saring hingga teksturnya lembut. Sisihkan.

4. Selanjutnya, oleskan sedikit minyak zaitun atau minyak biasa pada cetakan (oleskan tipis saja).

Baca Juga: LEMBUT DAN NYOKLAT BANGET! Resep Cemilan Sponge Cake Coklat Berlapis, Saking Lezatnya Jadi Rebutan Anak-Anak

5. Kemudian, tuangkan bahan B (1/3 dari cetakan) ke dalam cetakan sesuai dengan ukuran cetakan masing-masing, lalu kukus selama 3 menit.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah