Ternyata Bikin Sweet Bread di Rumah Hasilnya Lebih Menggoda, Begini Resepnya

- 28 Agustus 2023, 10:43 WIB
Resep sweet bread
Resep sweet bread /Instagram @inamaniez.

BERITASUKOHARJO.com - Pada umumnya, sweet bread hanya dijual di toko roti atau di restoran mahal, ternyata membuat sendiri di rumah tanpa hasilnya lebih menggoda dan lebih lezat.

Adapun sweet bread sendiri ini memiliki tampilan yang sangat unik dan menarik seperti halnya pizza mini, tetapi tekstur rotinya lebih lembut dan topping lebih banyak.

Bagi anda para penyuka sweet bread cocok banget untuk mencoba resep ini, karena rugi banget jika anda tidak mencobanya di rumah, daripada mahal-mahal beli di restoran atau di toko roti.

Tak hanya itu, sweet bread bisa Anda jadikan sebagai oleh-oleh atau bingkisan untuk orang tercinta, dijamin mereka bakalan suka.

Baca Juga: 3 Rekomendasi Wisata Glamping Terbaik dan Memesona di Bandung, Wajib Dikunjungi!

Yuk, intip resep dan cara membuat sweet bread berikut ini yang telah dirangkum oleh BeritaSukoharjo.com dari akun Instagram @inamaniez.

Bahan:

- 300 gr tepung komachi (bread flour/ high protein flour)

- 60 gr gula pasir

- 10 gr susu bubuk

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x