IDE JUALAN SARAPAN: Resep Nasi Kuning dengan Menu Pelengkap Komplit, Rasanya Enak Nasinya Pulen dan Wangi

- 26 Agustus 2023, 06:15 WIB
Resep nasi kuning untuk ide jualan menu sarapan
Resep nasi kuning untuk ide jualan menu sarapan /YouTube AMA FUN COOKING

BERITASUKOHARJO.com – Mau tahu resep nasi kuning yang hasilnya tak hanya enak, tetapi pulen serta wangi? Yuk ikuti artikel resep ini dari awal sampai akhir!

Menu nasi kuning ini sangat cocok untuk dijadikan ide jualan sarapan pagi-pagi, pasti banyak orang yang suka dan cari menu ini.

Tak hanya resep nasi kuning saja, tetapi kamu juga bisa membuat menu pelengkap lainnya seperti orek tempe, mie goreng, dan telur dadar.

Dengan menawarkan sajian nasi kuning yang lezat ini, kamu akan mendapatkan pelanggan tetap dan meraih keuntungan besar.

Untuk itu, yuk siapkan dirimu memulai ide jualan nasi kuning ini! Berikut kamu bisa simak terlebih dahulu resep nasi kuning secara lengkap di bawah ini!

Baca Juga: Awas Ketagihan, Cuma Modal Kangkung dan Mie bisa Jadi Menu Awal dan Akhir Bulan yang Lezat

Bahan-bahan:

Nasi kuning:
Beras 1 kg
Bumbu instan ayam goreng
2 bungkus santan instan
1/2 sdt garam
1 sdt kunyit
1 lembar daun pandan
3-5 lembar daun salam
3-5 potong lengkuas
Air secukupnya
Orek tempe:
2 papan tempe
3 siung bawang putih
5 siung bawang merah
3 buah cabe keriting
3 lembar daun salam
2 potong lengkuas
Secukupnya gula aren
Air sedikit
Garam
Kaldu bubuk
Mie goreng:
1 bungkus mie telur
3 siung bawang putih
4-5 siung bawang merah
2 butir kemiri
Lada bubuk
Garam
Kaldu
Air sedikit
Kecap manis secukupnya
Minyak wijen 3 sdm
Telur dadar:
7 butir telur
Garam
Kaldu bubuk

Timun
2 buah iris tipis
Bawang goreng

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi

Sumber: YouTube AMA FUN COOKING


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah