Super Kriuk dan Kenyal, Resep Tahu Walik Aci! Begini supaya Awet dan Tidak Mudah Melempem

- 25 Agustus 2023, 21:20 WIB
Resep tahu walik aci
Resep tahu walik aci /Instagram @mardatillahika.

BERITASUKOHARJO.com - Anda termasuk orang yang doyan ngemil? Jika iya, cobain deh resep tahu walik aci berikut ini, dijamin super kriuk dan kenyal.

Adapun resep tahu walik aci ini sangatlah mudah Anda hanya membutuhkan bahan dasar sederhana, yaitu tahu sebagai bahan kulit dan tepung aci sebagai bahan dasar isian dari tahu walik aci.

Seperti yang anda ketahui cemilan yang sedang trend saat ini yaitu berbahan dasar dari aci, salah satunya seperti resep tahu walik aci ini, jadi bagi Anda yang penasaran wajib sekali untuk mencoba resep tahu walik aci berikut.

Berikut dirangkum oleh BeritSukoharjo.com dari akun Instagram @mardatillahika, membagikan resep dan cara membuat cemilan super kriuk dan kenyal dengan cobain resep tahu walik aci.

Baca Juga: CANTIK DAN KEKINIAN! Resep Semar Mendem, Kue Tradisional dengan Cita Rasa Gurih dan Lezat, Ide Jualan Pasti La

Bahan:

- 10 tahu kulit

- 200 gr tepung tapioka

- 5 sdm tepung terigu

- 5 siung bawang putih

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x