Resep Seblak khas Bandung yang Enak, Kuahnya Pedas Gurih dan Khas Aroma Kencur, Dijamin Ngeunah Pisan!

- 16 Juni 2023, 15:51 WIB
Resep seblak kuah pedas khas Bandung
Resep seblak kuah pedas khas Bandung /YouTube Ika Mardatillah

Bumbu Halus:

7 butir bawang putih
5 butir bawang merah
2 ruas kencur
10 buah cabe merah keriting
5-10 buah cabe rawit setan (sesuai selera)

Perasa (sesuai selera):

1 sendok teh garam
2 sendok teh kaldu jamur bubuk
1 sendok makan bubuk cabe pedas (tanpa rasa)
3 sendok makan saus sambal extra pedas

Baca Juga: SATE GORENG? Resep Olahan Daging Kurban Versi Unik yang Pas Dicoba Saat Idul Adha 2023, Nikmat Pol-polan

Cara Membuat Seblak khas Bandung:

1. Siapkan 150 gram kerupuk kemudian rendam sebentar dengan air hangat atau bisa juga rebus dengan air panas, tiriskan.

2. Selanjutnya, siapkan 2 bonggol pakcoy, kemudian potong memanjang, cuci bersih dan tiriskan.

3. Lalu, haluskan 7 butir bawang putih, 5 butir bawang merah, 2 ruas kencur, 10 buah cabe merah keriting, dan 5-10 buah cabe rawit setan dengan blender atau uleg.

4. Setelah itu, panaskan minyak secukupnya. Tumis bumbu halus hingga harum dan matang.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah