Tanpa Santan, Tumis Daging Kacang Panjang Jadi Ide Masakan Idul Adha, Lezat dan Nikmat!

- 6 Juni 2023, 08:13 WIB
Masak tumis daging tanpa santan tetap enak
Masak tumis daging tanpa santan tetap enak /YouTube tri pujis

1/3 sdt kaldu bubuk

Baca Juga: Resep Donat Kukus yang Lumer Bikin Nagih, Anak-Anak dan Orang Tua Semua Suka

Langkah Pembuatan:

1. Siapkan bahan untuk memasak. Potong 9 buah kacang panjang jadi kecil-kecil atau sesuai selera.

2. Potong 10 buah cabai merah keriting. Potong 1 buah tomat merah. Sisihkan sementara waktu.

3. Ambil 250 gram daging sapi, boleh bagian apapun. Iris dan potong jadi kecil-kecil. Lakukan sampai selesai.

4. Buat bumbu halus memakai 4 siung bawang merah, 3 siung bawang putih, dan 3 butir kemiri. Blender atau ulek sampai halus.

Baca Juga: DOMPET TEBAL! Resep Jajanan 1000an dari Kulit Pangsit Paling Laris Buat Jualan, Modal Kecil Untung Banyak

5. Panaskan minyak goreng secukupnya. Tuang bumbu halus yang telah dibuat. Tambah 1 ruas lengkuas dan 2 lembar daun salam. Tumis bumbu hingga matang.

6. Setelah itu, masukkan potongan daging sapi. Tumis sampai matang dan berubah warna. Lalu, tuang 200 ml air. Aduk rata.

Halaman:

Editor: Nurul Ripna Astuti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah