DAGING EMPUK ANTI ALOT, Resep Sate Maranggi Khas Purwakarta Spesial Menu Idul Adha 2023, Gurih dan Mantap!

- 2 Juni 2023, 15:32 WIB
Resep sate maranggi untuk Idul Adha 2023
Resep sate maranggi untuk Idul Adha 2023 /YouTube Devina Hermawan.

1 sdt gula

Baca Juga: Cuaca Panas Cocoknya Menikmati Es Lilin Kacang Hijau yang Segar dan Lembut Ini, Cek Cara Buatnya!

Cara Membuat:

1. Iris daging dengan bentuk memanjang dengan arah memotong serat. Sisihkan. Selanjutnya, siapkan bahan untuk membuat bumbu. Masukkan semua bahan bumbu halus untuk ke dalam blender dan haluskan.

2. Masukkan bumbu halus ke dalam mangkuk dan campurkan dengan daging yang telah di potong, aduk hingga tercampur rata. Marinasi dan simpan ke dalam kulkas selama 2 jam.

3. Rendam tusuk sate ke dalam air. Kemudian angkat dan tiriskan. Selanjutnya, masukkan daging ke dalam tusuk sate dengan arah zig-zag.

4. Siapkan alat panggang dan panaskan, kemudian olesi dengan minyak goreng secara merata. Letakkan satu persatu sate yang telah di tusuk. Panggang sate hingga matang sambil sesekali di bolak-balik.

Baca Juga: Cuaca Panas Cocoknya Menikmati Es Lilin Kacang Hijau yang Segar dan Lembut Ini, Cek Cara Buatnya!

5. Siapkan bahan untuk membuat sambal, masukkan garam dan bawang putih. Haluskan. Selanjutnya, masukkan cabai merah dan cabai hijau. Uleg hingga halus.

6. Masukkan irisan buah tomat, garam halus, gula pasir dan penyedap rasa. Uleg hingga halus. Selanjutnya, oleskan bumbu halus yang tersisa ke dalam sate maranggi. Kemudian, panggang sambil di bolak-balik hingga matang.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x