SULAP JAGUNG JADI CEMILAN SEENAK INI! Segar, Enak, Lembut, dan Mudah Dibuat, Cocok untuk Ide Jualan 2023

- 29 Mei 2023, 14:23 WIB
Resep cemilan segar olahan jagung
Resep cemilan segar olahan jagung /YouTube Diary Siska.

11. Jika sudah tercampur rata, nyalakan kompor dengan api sedang sambil terus diaduk hingga mendidih.

12. Jika sudah mendidih, angkat dan matikan api kompor.

13. Kemudian, cek puding jagung tadi. Jika sudah dingin dan set, tusuk-tusuk puding dengan menggunakan garpu.

14. Lalu, tuangkan setengah bagian dari adonan putihnya. Diamkan kembali hingga dingin dan mengeras (bisa disimpan di dalam kulkas agar lebih cepat set). 

15. Selanjutnya, masukkan kembali ½ bagian dari adonan jagungnya ke dalam panci untuk dipanaskan kembali.

Baca Juga: Pesawat Latih Jenis Helikopter Milik TNI AD Jatuh di Perkebunan Teh Ciwidey, Hebohkan Warga Sekitar

16. Kemudian, tambahkan sedikit air. Lalu, nyalakan api kompor dan masak kembali hingga mendidih.

17. Jika sudah mendidih, cek pudingnya. Jika lapisan keduanya juga sudah mengeras, tusuk-tusuk dengan menggunakan garpu.

18. Kemudian, tuangkan adonan jagungnya. Diamkan kembali hingga dingin dan set.

19. Lalu, panaskan kembali ½ bagian dari adonan putihnya hingga mendidih.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x