EMPUK DAN ENAK BANGET! Tanpa Oven, Resep Roti Krim Custard Vanilla Paling Mudah, Bisa Jadi Cemilan Ide Jualan

- 24 Mei 2023, 20:15 WIB
Resep roti krim custard vanilla termudah, cocok jadi cemilan ide jualan
Resep roti krim custard vanilla termudah, cocok jadi cemilan ide jualan /YouTube Delmira Cooking.

8. Apabila sudah tercampur rata, masukkan adonannya ke dalam panci sambil disaring agar tidak ada yang bergerindil. Kemudian, nyalakan api kompor.

9. Lalu, tambahkan ½ sendok teh pasta vanilla. Masak sambil terus diaduk hingga mengental.

10. Jika sudah mengental, angkat dan pindahkan ke dalam wadah. Sisihkan dulu.

Baca Juga: WOW, TANPA TELUR TANPA MIXER, Hasil Olahan Pisang Ini Moist Banget! Cocok Jadi Cemilan Ide Jualan Laris Manis

11. Selanjutnya, buat adonan kulitnya. Siapkan wadah.

12. Kemudian, masukkan 200 gram tepung terigu serbaguna, 25 gram gula pasir, dan 3 gram ragi instan. Aduk hingga rata.

13. Lalu, tambahkan 1 butir kuning telur dan 100 ml susu cair hangat. Aduk hingga tercampur rata.

14. Setelah tercampur rata, uleni adonan hingga setengah kalis.

15. Apabila sudah setengah kalis, tambahkan 20 gram mentega. Uleni kembali hingga kalis selama ±10 menit.

Baca Juga: SEKALI JALAN 5 Tempat Wisata Tawarkan Pemandangan Sunset di Jogja Terlampaui, Ada Juga Lokasi HeHa Sky View

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah