LEGENDARIS! 5 Rekomendasi Gudeg Enak dan Terkenal yang Wajib Dicoba, Nomor 4 Sudah Berdiri Sejak Tahun 1925!

- 28 April 2023, 19:32 WIB
LEGENDARIS! 5 Rekomendasi Gudeg Enak dan Terkenal yang Wajib Dicoba, Nomor 4 Sudah Berdiri Sejak Tahun 1952!
LEGENDARIS! 5 Rekomendasi Gudeg Enak dan Terkenal yang Wajib Dicoba, Nomor 4 Sudah Berdiri Sejak Tahun 1952! /Instagram @makanmana

BERITASUKOHARJO.com - Artikel ini membagikan 5 rekomendasi gudeg enak dan terkenal di Jogja yang legendaris sehingga wajib kamu cicipi. Dijamin bikin ngiler, bahkan sampai buat nagih, yuk buktikan!

Jogja terkenal dengan makanan khas gudeg, maka jika kamu berkunjung ke Jogja jangan sampai terlewatkan makanan manis berikut. Bahkan terdapat gudeg legendaris yang buka sejak tahun 1950.

Ciri khas gudeg adalah makanan yang manis berwarna coklat pekat. Salah satu menu utama gudeg adalah nangka muda, proses memasaknya memakan waktu yang lama sehingga menghasilkan warna coklat gelap.

Baca Juga: CALON MAHASISWA CATAT! Ini Dia 7 Universitas Tertua di Indonesia, Salah Satunya Dibangun Tahun 1840-an

Nah, penasaran kan dengan rekomendasi gudeg legendaris, enak dan terkenal di Jogja berikut? Langsung saja simak rangkuman BeritaSukoharjo.com dari berbagai sumber.

1. Gudeg Yu Djum

Gudeg Yu Djum
Gudeg Yu Djum Instagram @christabellenanetta

Gudeg Yu Djum berlokasi di JI. Wijilan No.167, Panembahan, Kraton, Kota Yogyakarta. Jam buka pukul 06.00-22.00 WIB.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x