Cuaca Panas Enak Minum yang Dingin dan Segar, Resep Es Agar-Agar Kelapa Muda Terenak, Minuman Pelepas Dahaga!

- 25 April 2023, 16:32 WIB
resep es agar agar kelapa muda paling enak dan segar
resep es agar agar kelapa muda paling enak dan segar /YouTube HOBI MASAK

8. Lalu, siapkan wadah besar, masukkan 75gr krimer bubuk dan 150 air hangat, aduk hingga tercampur rata.

9. Lanjut masukkan 5bks (200g) susu kental manis, potongan agar-agar,  irisan nangka, dan biji selasih, aduk hingga rata.

Baca Juga: Hidangkan Menu Asam Pedas Daging Sapi untuk Tamu Anda yang Sedang Bersilaturahmi ke Rumah

10. Kemudian, masukkan kelapa muda dan aduk kembali. Lalu, simpan di dalam lemari es selama 1 jam.

11. Setelah 1 jam, keluarkan dari kulkas dan beri es batu secukupnya, lalu aduk kembali dan siap untuk dinikmati.

Demikianlah, resep es agar agar kelapa muda paling enak dan segar. Minuman dingin penghilang dahaga saat cuaca panas. Selamat mencoba! ***

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah