Cemilan Enak Untuk Anak-Anak, Dijamin Mereka Bakal Suka dan Ketagihan, Simak Resep Mudah dan Lengkapnya!

- 12 April 2023, 09:33 WIB
Resep cemilan enak dan gurih untuk anak-anak di rumah
Resep cemilan enak dan gurih untuk anak-anak di rumah /YouTube Tunggal Rasa Putra

- 10 buah tahu putih
- 2 batang daun bawang
- 2 buah wortel
- 3 buah sosis
- 2 butir telur
- 1/2 sdt garam
- 1/2 sdt kaldu bubuk
- 1/4 sdt lada bubuk
- 7 sdm tepung terigu

Cara membuat:

 Baca Juga: INTIP TRIK INI! Resep Singkong Goreng yang Enak dan Merekah, Cemilan Santai Setelah Tarawih, Dijamin Ketagihan

1. Siapkan 3 buah sosis sapi atau sosis ayam yang kemudian dipotong-potong dadu kecil. Setelah dipotong-potong dadu kecil, sosisnya bisa disisihkan terlebih dahulu.

2. Selanjutnya, siapkan juga 2 buah wortel dan potong-potong dadu kecil juga seperti halnya sosis tadi, ya.

Bisa juga menambahkan sayuran lain seperti kentang atau ubi, ya.

3. Setelah wortel dipotong-potong, lanjut untuk mengiris 2 batang daun bawang secara tipis-tipis saja.

Setelah semuanya dipotong-potong dadu kecil, sosis, wortel dan daun bawangnya itu disisihkan terlebih dahulu.

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube Tunggal Rasa Putra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x