WOW! Gak Nyangka Semurah Ini Bisa Jadi Isian Toples Lebaran 2023, Modal Tepung Hasil Mantap, Bisa Dijual Juga!

- 10 April 2023, 21:16 WIB
Resep isian toples Lebaran 2023 olahan tepung, murah meriah!
Resep isian toples Lebaran 2023 olahan tepung, murah meriah! /YouTube Dapur Momi Dariel.

10. Setelah itu, semprotkan adonannya ke atas kertas minyak berbentuk hati atau sesuai selera. Lakukan hingga adonannya habis.

11. Setelah semuanya selesai, siapkan wajan atau teflon dan panaskan minyak secukupnya.

12. Wetelah minyaknya panas, masukkan adonannya dan goreng dengan api sedang cenderung kecil hingga berwarna kuning kecokelatan.

13. Jika sudah berwarna kuning kecokelatan, angkat dan tiriskan. Sisihkan dulu.

Baca Juga: Sambut Lebaran, Berikut Perpaduan Warna Cat Rumah yang Bisa Bikin Hunian Terlihat Cantik

14. Selanjutnya, siapkan wadah. Kemudian, masukkan 100 gram cokelat batang dan 50 ml minyak atau susu cair.

15. Lalu, lelehkan cokelatnya dengan cara di-tim atau double boiler.

16. Setelah cokelatnya meleleh, angkat dan matikan api kompor.

17. Sajikan kue tepung isian toples Lebaran 2023 tadi dengan cocolan saus cokelat untuk rasa yang lebih nikmat.

Selamat mencoba! ***

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah