PEMULA WAJIB COBA RESEP INI! Kue Putri Salju Tanpa Oven Tanpa Mixer, Rekomendasi Banget untuk Suguhan Lebaran

- 9 April 2023, 21:35 WIB
Resep kue putri salju
Resep kue putri salju /YouTube Puguh Kristanto Kitchen.

20 gr gula halus

400 gr tepung terigu

1 butir kuning telur

Gula halus untuk taburan secukupnya

Baca Juga: 6 Rekomendasi Makanan Khas Lebaran Idul Fitri Paling Sering Ditemui di Indonesia yang Nikmatnya Luar Biasa!

Cara Membuat:

1.Siapkan mangkuk, masukkan mentega, gula halus, dan aduk hingga tercampur rata. Kemudian masukkan kuning telur, dan aduk kembali hingga tercampur rata.

2. Selanjutnya, masukkan tepung terigu, aduk kembali hingga halus teksturnya. Kemudian pipihkan dengan menggunakan rolling pin.

Bentuk adonan menjadi seperti bulan sabit dengan menggunakan tutup botol atau alat lainnya.

3. Letakkan adonan yang telah dibentuk diatas loyang atau sarangan yang telah diolesi dengan margarin.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah