RAMADHAN BERBAGI! Menu Takjil Hemat untuk Dibagikan, Nasi Bungkus Ekonomis Dijamin Jadi Berkah Bulan Puasa

- 7 April 2023, 18:29 WIB
Takjil nasi bungkus untuk Ramadhan berbagi
Takjil nasi bungkus untuk Ramadhan berbagi /YouTube Dapur Fany

BERITASUKOHARJO.com – Bulan Ramadhan menjadi salah satu momen yang pas untuk melaksanakan kegiatan berbagi. Hal itu sebab pada bulan Ramadhan memiliki banyak kemuliaan di dalamnya.

Ramadhan berbagi juga menjadi salah satu kegiatan bersedekah yang umumnya sudah menjadi tradisi setiap bulan Ramadan tiba.

Adapun pada artikel ini, kami membagikan resep nasi bungkus ekonomis untuk ide menu takjil hemat yang bisa di recook untuk kegiatan Ramadhan berbagi.

Resep nasi bungkus ekonomis ini sangat praktis dibuat serta disandingkan dengan menu simpel yang lezat. 

Baca Juga: Resep Kue Kering Sederhana dan Gampang Rasa Taro Tanpa Margarin, Cetak Pakai Tutup Botol Hasilnya Renyah

Dilansir BeritaSukoharjo.com melalui kanal YouTube Dapur Fany, berikut resep nasi bungkus ekonomis untuk ide menu takjil Ramadhan berbagi, rasanya lezat dijamin jadi berkah bulan puasa! 

Tumis Buncis Tahu Saus Tiram

Bahan:

Halaman:

Editor: Francisca Adita Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x