PALING LEGENDARIS! Rekomendasi 10 Wisata Kuliner Bogor Ini Terkenal Enak dan Otentik, Wajib Kamu Coba!

- 6 April 2023, 22:03 WIB
Rekomendasi wisata kuliner otentik di Bogor
Rekomendasi wisata kuliner otentik di Bogor /Instagram @kapankenyang.jkt

Instagram @kokikambuhan.

Laksa Pak Inin adalah salah satu hidangan legendaris di Bogor yang sudah buka sejak tahun 1965.

Baca Juga: Ada yang Belum Tau Bubur Madura? Begini Ternyata Resep dan Cara Membuatnya

Tempat makan ini terkenal dengan cita rasanya yang enak dan otentik yang kaya dengan bumbu rempah.

Adapun pelengkap seperti oncom, tahu kuning, tauge, dan telur rebus menambah kenikmatan hidangan ini.

10. Sop Buntut Mak Emun

Instagram @kresnayanda.

Sop Buntut Mak Emun ini tergolong kuliner legendaris di Bogor yang sudah terkenal dengan cita rasanya yang enak.

Tempat makan ini sudah dibuka sejak tahun 1960an. Olahan buntut sapi dimasak sangat empuk dan kaya akan rempah.***

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah