Resep Nasi Goreng Jawa untuk Menu Sahur Cepat Saji yang Bikin Kenyang

- 5 April 2023, 18:58 WIB
Resep nasi goreng jawa untuk menu sahur cepat saji
Resep nasi goreng jawa untuk menu sahur cepat saji /Pixabay.com/@rierosa

Kerupuk

Acar mentimun

Baca Juga: CEMILAN MILENIAL 2023: Mie Tek Tek Rasa Pedas Manis Bikin Lidah Bergoyang, Ide Jualan Ramadhan Laris Manis

Cara Pembuatan:

1. Langkah pertama untuk membuat nasi goreng yang satu ini adalah kocok lepas telur dalam mangkuk dan tambahkan sedikit garam, aduk kembali secara merata.

2. Selanjutnya panaskan minyak dan lanjutkan dengan menumis bawang bombay sampai harum lalu masukkan bawang putih dan aduk hingga bawang sedikit kecoklatan.

3. Setelah bawang putih sedikit kecoklatan, masukkan telur dan aduk merata kemudian masak sampai matang lalu angkat dan sisihkan.

4. Panaskan kembali minyak goreng lalu masukkan nasi putih dan aduk sampai nasinya jadi terpisah-pisah.

Baca Juga: Resep Nasi Uduk Betawi, Pasti Enak dan Gurih Mirip Pedagang Kaki Lima

5. Kemudian, masukkan kecap manis, garam, merica bubuk, dan aduk sampai tercampur rata.

Halaman:

Editor: Fauzia Assilmy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah