5 Rekomendasi Kue Kering untuk Isian Toples Hari Raya Idul Fitri 2023, Siap-Siap Disayang Mertua

- 30 Maret 2023, 21:39 WIB
Resep kue kering untuk isian toples Hari Raya Idul Fitri 2023
Resep kue kering untuk isian toples Hari Raya Idul Fitri 2023 /Kolase tangkap layar YouTube Devina Hermawan/YouTube Luvita Ho

3. Masukkan tepung, maizena, baking powder, garam, dan susu bubuk ke dalam adonan atau bisa disaring terlebih dahulu. Lalu, aduk hingga tercampur rata dengan menggunakan spatula.

Baca Juga: 5 Tempat Wisata Magelang yang Instagrammable dan Viral, Cocok Dijadikan Tempat Liburan Lebaran 2023

4. Selanjutnya, masukan keju baik keju edam maupun keju parmesan parut. Kemudian, aduk lagi sebentar, bisa menggunakan tangan.

5. Setelah itu, ambil adonan kastengel lalu pipihkan dengan ketebalan ± 0,5 cm atau sesuai selera, potong sepanjang 5 cm atau bisa disesuaikan dengan selera.

6. Kemudian, olesi potongan permukaan kastengel dengan campuran kuning telur dan susu, Selanjutnya, taburi bagian atas kastengel dengan keju parut.

Baca Juga: Info Penting Bagi Calon Pemudik! Kemenhub Akan Tambah Kuota Mudik Gratis 2023 dengan Bus, Pantau Terus Linknya

7. Potong adonan selebar ± 1 cm atau sesuaikan ukuran dan ketebalan kue agar seragam.

8. Panggang kue kastengel di oven dengan suhu 140°C selama 40-50 menit atau sesuaikan dengan ukuran kue dan kepanasan oven masing-masing.

9. Kastengel siap dinikmati atau dijadikan bisnis kue kering.

Baca Juga: 4 Resep Sup Sayur Berkuah Bening untuk Menu Sahur di Bulan Puasa 2023, Rasanya Sedap Gurih

Halaman:

Editor: Francisca Adita Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x