Rekomendasi Ide Menu Takjil 2023 Paling Nikmat, Resep Jajanan Tahu Aci Gejrot yang Nagih

- 28 Maret 2023, 20:56 WIB
Resep tahu aci gejrot
Resep tahu aci gejrot /TikTok @aanakoot /

- 40 gr gula merah

Baca Juga: Syarat dan Lokasi Penukaran Uang Baru Area Sukoharjo Melalui Perbankan untuk Lebaran 2023

Cara Pengolahan:

1. Potong tahu menjadi 4 bagian, kemudian penyet tahu, tetapi tidak sampai hancur. Sisihkan.

2. Siapkan wadah, tuang tepung secukupnya. Tambahkan garam, kaldu dan lada. Aduk hingga tercampur merata.

3. Baluri tahu yang telah dipenyet dengan tepung. Pastikan untuk permukaan tahu dilapisi tepung.

4. Biarkan selama 5 -10 menit agar tepung dapat meresap kedalam tahu.

5. Selagi menunggu tahu, siapkan kuah gejrot, dengan menyiapkan panci yang berisi air.

Baca Juga: 7 Rekomendasi Kuliner Sate Enak dan Murah di Sukoharjo, Buat Buka Puasa Jadi Makin Meriah

6. Masukkan gula merah, asam jawa, dan kecap manis, aduk rata hingga mendidih.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x