5 Rekomendasi Kuliner di Simpang Lima Semarang, Terkenal Enak Wajib Dicoba saat Liburan

- 28 Maret 2023, 13:56 WIB
Rekomendasi kuliner enak untuk liburan di Simpang Lima Semarang
Rekomendasi kuliner enak untuk liburan di Simpang Lima Semarang /Tangkapan layar YouTube Joko Purnomo

5. Nasi Ayam Bu Sami

Nasi Ayam Bu Sami, rekomendasi kuliner enak untuk liburan di Simpang Lima Semarang
Nasi Ayam Bu Sami, rekomendasi kuliner enak untuk liburan di Simpang Lima Semarang YouTube Joko Purnomo

Kalau kamu sedang ingin menikmati hidangan berat di Simpang Lima, Semarang, cobalah untuk mampir ke angkringan Nasi Ayam Bu Sami. Warung kaki lima juga tidak kalah legendaris karena sudah berdiri sejak tahun 1975.

Baca Juga: Legenda Motocross Indonesia, Irwan Ardiansyah Tutup Usia Hari Ini, Unggahan Sang Putri Banjir Ucapan Doa

Nasi Ayam Bu Sami terletak di Pojok Matahari Simpang Lima, Karangkidul, Semarang Tengah, Kota Semarang, Jawa Tengah. Adapun jam operasinya yaitu jam 23.00 malam sampai 06.00 pagi WIB.

Dalam satu porsinya, kuliner Simpang Lima ini terdiri dari nasi, ayam, telur, tahu bacem, tumis, dan masih banyak lagi. Kamu juga bisa menambah variasi lauk tersebut sesuai selera.***

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x