Omzet Gila, Cuma Jualan Lauk Ikan Pindang Bumbu Sarden, Auto Jadi Sultan di Ramadhan 2023

- 15 Maret 2023, 21:54 WIB
Resep dan cara membuat ikan pindang bumbu sarden
Resep dan cara membuat ikan pindang bumbu sarden /Instagram @susan_mellyan/

BERITASUKOHARJO.com - Berikut resep lauk ikan pindang bumbu sarden, ide jualan omzet menggila. Siap-siap Anda bakalan jadi sultan di Ramadhan tahun ini.

Tak hanya takjil makanan atau minuman segar yang bikin pelanggan tertarik pada saat berbuka puasa, ternyata lauk ikan pindang bumbu sarden bisa Anda jadikan ide jualan di Ramadhan 2023.

Menikmati ikan pindang bumbu sarden cukup dengan nasi hangat saja sudah sangat lezat, selain itu, makanan ini juga bisa bikin tambah nasi terus.

Baca Juga: Cara Membuat Seblak Simple, Paling Enak, Cocok untuk Temani Ngemil Malam Anda

Lantaran rasanya yang lezat, pasti pembeli bakal borong setiap hari, dijamain Anda bakalan jadi sultan mendadak di Ramadhan 2023 dengan penghasilan omzet menggila.

Berikut dirangkum oleh Beritasukoharjo.com dari akun Instagram @susan_mellyani membagikan resep dan cara membuat ikan pindang bumbu sarden.

Bahan:

- 5 ekor ikan pindang
- 3 sdm saus tomat
- 1 sdm kecap manis
- 1 gelas air (sesuai selera)
- 2 ruas lengkuas geprek
- 2 lembar daun salam
- 5 buah cabe merah keriting iris
- 6 buah cabe rawit merah iris
- 10 buah cabe rawit utuh
- 5 siung bawang merah iris
- 2 siung bawang putih iris
- 2 buah tomat merah potong dadu
- Gula, garam secukupnya
- Kaldu bubuk secukupnya

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x