Resep Tumis Jamur Lauk Sederhana Kaya Nutrisi, Cocok Jadi Ide Menu Hari Ini atau untuk Sahur dan Buka Puasa

- 13 Maret 2023, 06:51 WIB
Resep tumis jamur sederhana kaya nutrisi yang cocok untuk menu hari ini atau lauk saat sahur dan buka puasa
Resep tumis jamur sederhana kaya nutrisi yang cocok untuk menu hari ini atau lauk saat sahur dan buka puasa / Instagram @sarongsarie

BERITASUKOHARJO.com – Bingung mau masak lauk apa untuk menu hari ini? Coba saja resep tumis jamur yang sederhana sekaligus kaya nutrisi. Lauk ini cocok juga untuk ide sahur atau buka puasa di bulan Ramadan.

Bahan dan cara pembuatan lauk ini memang benar-benar sederhana tapi dengan resep tumis jamur bisa menghasilkan menu hari ini yang kaya nutrisi sekaligus nikmat menggugah selera.

Hanya dengan lauk ini saja tanpa lauk lainnya, menu hari ini di meja makan tetap terasa istimewa dan puaskan perut. Apalagi, resep tumis jamur sederhana ini cocok juga jadi pilihan menu sahur atau buka puasa.

Penasaran dengan resep tumis jamur selengkapnya? Berikut ini, simak ringkasan bahan dan cara pembuatan yang telah dilansir BeritaSukoharjo.com dari akun Instagram @sarongsarie.

Baca Juga: Referensi Menu Lauk Ramadhan: Tumis Ayam Tepung Lezat dan Gurih, Rasanya Bikin Ketagihan!

Bahan-Bahan:

- 100 gram jamur kancing

- 1 buah wortel ukuran besar

Halaman:

Editor: Francisca Adita Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x