Tetap Lembut meski Sudah Dingin, Ternyata Ini Rahasia Kulit Risoles Lentur Anti Robek, Catat Resepnya!

- 8 Maret 2023, 20:20 WIB
Resep kulit risoles lentur, anti robek, dan lembut meski sudah dingin
Resep kulit risoles lentur, anti robek, dan lembut meski sudah dingin /YouTube Dwie or Channel.

2. Lalu, tambahkan 2 butir yang sudah dikocok lepas. Aduk kembali hingga rata.

3. Setelah itu, tuangkan 1.000 ml air secara bertahap sambil diaduk hingga tercampur rata.

4. Jika sudah tercampur rata, tambahkan 3 sendok makan minyak. Aduk hingga rata.

5. Setelah itu, saring adonannya untuk memastikan tidak ada yang bergerindil dan masukkan ke dalam teflon atau wadah yang lebar.

Baca Juga: Modal Receh Jadi Cemilan Peyek Tempe Uenak Pol! Tanpa Santan Tanpa Telur, Hasil Tetap Renyah dan Super Banyak!

6. Selanjutnya, siapkan teflon yang bagian bawahnya masih bersih (jika tidak punya, bisa menggunakan bagian dalam dari teflonnya).

7. Kemudian, celupkan bagian bawah dari teflonnya ke adonan tadi.

8. Lalu, pindahkan teflonnya ke atas kompor yang sedang menyala. Teflonnya diletakkan dengan posisi terbalik.

9. Tunggu hingga adonannya mengering.

10. Jika sudah mengering, angkat dan ulangi hingga adonannya habis 

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x