Ide Jualan Cemilan Favorit Anak-anak: Modal Kentang dan Tepung Tapioka Jadi Cimol yang Super Enak dan Garing

- 6 Maret 2023, 15:45 WIB
Ide jualan cemilan cimol kentang yang enak dan garing
Ide jualan cemilan cimol kentang yang enak dan garing /YouTube Ade Koerniawan

1. Langkah pertama, siapkan 3 buah kentang yang sudah dikupas, lalu cuci hingga bersih, kemudian potong-potong kecil, pindahkan ke dalam wadah.

2. Setelah itu, siapkan panci dan air secukupnya, lalu panaskan di atas kompor sampai mendidih.

3. Setelah airnya mendidih, lalu masukkan kentang tadi dan garam secukupnya, lalu masak kentang selama 10 menit sampai matang dan empuk.

4. Setelah matang, lalu angkat dan tiriskan kentang rebus di dalam wadah, kemudian langsung dihancurkan sampai lumat selagi panas.

5. Setelah dihaluskan, lalu saring kentang dengan saringan, tekan-tekan sampai keluar adonan kentang menjadi lebih halus, sisihkan ke dalam wadah.

6. Masukkan 2 siung bawang putih halus, lalu aduk-aduk adonan kentang sampai tercampur rata.

7. Masukkan juga 8 sdm tepung tapioka dan 4 sdm tepung maizena, lalu tambahkan ½ sdt garam, ½ sdt gula pasir, 2 sdt kaldu jamur, dan ¼ sdt merica.

Baca Juga: Ide Jualan 1000an Paling Laris, Mie Instan dan Sosis Jadi Cemilan Ekonomis Untung Manis, Bikin Dompet Tebal

8. Setelah adonan cimol sudah tercampur rata, lalu ambil sedikit dan bentuk panjang, kemudian potong-potong kecil.

9. Setelah adonan sudah dipotong-potong, lalu bulatkan adonan tersebut, lalu sisihkan ke dalam wadah.

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x